PELATIHAN 3D PRINTING UPAYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU SMK NEGERI DI DEPOK

Authors

  • Habibi Santoso Politeknik Negeri Media Kreatif
  • Henra Nanang Sukma

DOI:

https://doi.org/10.46961/pkm.v1i1.276

Abstract

Abstrak: Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) ini bermitra dengan Sekolah Menengah Kejuruan Negeri di Depok. Pada kegiatan pembelajaran dan praktek sangat sering mengalami kesulitan mendapatkan komponen tertentu yang jarang didapat atau dijual di pasaran. Hal ini tentunya dapat diatasi dengan menggunakan mesin 3D Printing, karena guru-guru dapat membuat sendiri komponen dengan menggunakan mesin ini. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberikan pelatihan pada guru-guru mengenai mesin 3D printing. Pelaksanaan pada kegiatan pengabdian masyarakat kali ini dilakukan secara daring/online dalam bentuk Webinar dengan diskusi, tanya jawab, dan praktek, angket awal digunakan untuk mengetahui seberapa jauh para peserta guru memiliki pengetahuan tentang teknologi 3D printing. Hasilnya 100% guru-guru belum mengetahui teknologi mesin 3D Printing. Setelah pelatihan didapatkan hasil angket akhir menunjukan bahwa keberhasilan memberikan pemahaman pengetahuannya mengenai teknologi 3D printing bertambah. Hal tersebut dapat dilihat dari jawaban peserta dari dari segi kebermanfaatan 83,3% setuju dan 16,7 tidak setuju, dari tingkat kepahaman peserta menjawab  66,7% dan 33,3% tidak setuju.

Kata Kunci: 3D Printing, guru, Komponen

Abstract:  This Community Service (PKM) activity is in partnership with a State Vocational High School in Depok. In learning and practice activities, it is very often difficult to get certain components that are rarely obtained or sold in the market. Of course, this can be overcome by using a 3D Printing machine, because teachers can make their own components using this machine. The purpose of this service is to provide training to teachers regarding 3D printing machines. The implementation of this community service activity was carried out online in the form of a Webinar with discussions, questions and answers, and practice, the initial questionnaire was used to find out how far the teacher participants had knowledge of 3D printing technology. The result is that 100% of the teachers do not know about 3D Printing machine technology. After the training, the results of the final questionnaire showed that their success in providing an understanding of their knowledge about 3D printing technology increased. This can be seen from the participants' answers in terms of usefulness 83.3% agree and 16.7 disagree, from the level of understanding participants answered 66.7% and 33.3% disagree

Keywords: 3D Printing, teacher, Component

Downloads

Published

2021-07-27

How to Cite

Santoso, H., & Sukma, H. N. (2021). PELATIHAN 3D PRINTING UPAYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN GURU SMK NEGERI DI DEPOK. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 29–37. https://doi.org/10.46961/pkm.v1i1.276

Issue

Section

Articles

Citation Check